KUMPULAN RENUNGAN SINGKAT
SENTUHAN FIRMAN
Bulan ; Mei 2022
Senin, 1 Mei 2022
KASIH YANG KEKAL
Yeremia 31:3
Kasih manusia, ternyata begitu terbatas dan mudah menjadi tawar bila dikecewakan terus- menerus. Namun kasih Tuhan, kekal untuk selama-lamanya.
KASIH YANG KEKAL
Yeremia 31:3
Kasih manusia, ternyata begitu terbatas dan mudah menjadi tawar bila dikecewakan terus- menerus. Namun kasih Tuhan, kekal untuk selama-lamanya.
Selasa 2 Mei 2022
MENGAMPUNI DAN MELUPAKAN
Mikha 7:19
Selalu mengungkit-ungkit kesalahan orang lain di masa lalu adalah bukti bahwa sebenarnya kita belum tulus untuk mengampuni.
MENGAMPUNI DAN MELUPAKAN
Mikha 7:19
Selalu mengungkit-ungkit kesalahan orang lain di masa lalu adalah bukti bahwa sebenarnya kita belum tulus untuk mengampuni.
Rabu, 3 Mei 2022
DEKAT DENGAN TUHAN
Yesaya 55:6
Untuk masa sulit kita alami biarlah Tuhan yang akan menguatkan kita. Tugas kita hanya memastikan jarak antara kita dengan Tuhan tidak terlalu jauh.
DEKAT DENGAN TUHAN
Yesaya 55:6
Untuk masa sulit kita alami biarlah Tuhan yang akan menguatkan kita. Tugas kita hanya memastikan jarak antara kita dengan Tuhan tidak terlalu jauh.
Kamis, 4 Mei 2023
KEMBALI PADA TUHAN
Lukas 19:10
Terlalu banyak kesalahan kita lakukan dan dosa kita perbuat. Tidak perlu bersusah hati karena Yesus menerima kita apa adanya asalkan kita mau kembali pada-Nya.
KEMBALI PADA TUHAN
Lukas 19:10
Terlalu banyak kesalahan kita lakukan dan dosa kita perbuat. Tidak perlu bersusah hati karena Yesus menerima kita apa adanya asalkan kita mau kembali pada-Nya.
Jumat, 5 Mei 2022
PERTOBATAN SEJATI
Lukas 18:13
Ketika seseorang menunjukkan pertobatan sejati, ia sesungguhnya sedang mengimani anugerah Allah yang membebaskannya dan memanggilnya menjadi umat milik-Nya.
Sabtu, 6 Mei 2022
BERSYUKUR KARENA TUHAN
1 Tawarikh 16:34
Mengucap syukurlah bukan karena keadaan kita baik, tetapi mengucap syukurlah karena kita punya Tuhan yang baik.
PERTOBATAN SEJATI
Lukas 18:13
Ketika seseorang menunjukkan pertobatan sejati, ia sesungguhnya sedang mengimani anugerah Allah yang membebaskannya dan memanggilnya menjadi umat milik-Nya.
Sabtu, 6 Mei 2022
BERSYUKUR KARENA TUHAN
1 Tawarikh 16:34
Mengucap syukurlah bukan karena keadaan kita baik, tetapi mengucap syukurlah karena kita punya Tuhan yang baik.
Minggu, 7 Mei 2022
PERLU KETEKUNAN
Ibrani 10:36
Ketekunan serta kesabaran menjalani proses kehidupan adalah kunci jika kita ingin melihat perubahan hidup secara nyata.
PERLU KETEKUNAN
Ibrani 10:36
Ketekunan serta kesabaran menjalani proses kehidupan adalah kunci jika kita ingin melihat perubahan hidup secara nyata.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar